Harga Nokia Asha 305 Spesifikasi Review - Pada kesempatan kali ini blog Hujan Info kembali akan menyajikan informasi seputar gadget terkini. Pada posting sebelumnya kami telah mengulas tuhtas mengenai Nokia Asha 306 dan pada kesempatan kali ini Nokia Asha akan kembali kami ulas tapi ini saudara kembarnya yakni Nokia Asha 305. Dari sisi body dan suguhan yang dimiliki, baik Nokia Asha 305 maupun 306 memiliki spesjfikasi yang mirip. Cuma di Nokia Asha 305 ini memberikan sebuah simbol khusus yakni "Gratis 40 Games Premium"
Nokia Asha 305 |
Nokia Asha 305 adalah produk dari Nokia yang menyasar ke ponsel kelas bawah atau low end. Harganya yang masih dibawah 1 jutaan plus banyaknya konten menarik di dalamnya membuat Nokia Asha 305 memang dikagumi banyak penggemarnya. Dari segi dimensi Nokia Asha 305 ini tak jauh beda dengan seri 306 yakni berdimensi layar 3 inchi dengan ketebalan 1,2 cm. Layarnya sendiri sudah multitouch 155ppi piksel density serta memiliki Dual SIM yang On bersamaan disertai dengan teknologi easy swap. Menilik fitur kameranya memang sama persis dengan seri saudaranya tersebut yakni 2 MP, 1600x1200 piksel danmemori internal sebesar 10 MB plus MicroSD yang bisa diperluas hingga 32 GB.
Menilik fitur unggulan dari Nokia Asha 305 tentunya koneksi internet yang sangat cepat. Meskipun jaringannya cuma support 2G, namun dengan browser yang sudah di desain khusus dengan teknologi kompresi data yang sangat cermat membuat kita bisa berinternetan lebih cepat tiga kali lipat ketimbang browserhp biasa serta bisa membuat biaya pemakaian data ponsel 85% lebih hemat. Dan fitur lain yang juga sangat istimewa adalah engan adanya Gratis 40 Game Premium dsri EA yang bisa anda dowload sepuasnya namjn dengan jangka waktu 30 hari saja. Informasi lengkap mengenai Spesifikasi dan Harga lebih lengkapnya lihat dibawah ini :
Rp.850.000,-
Spesifikasi Nokia Asha 305
Jaringan : 2G Network GSM 900/1800 Dual SIM On
Ukuran : 110.3x53.8x12.8 mm, 98 gr
Layar : TFT Resistive Touchsreen, 240x400 piksel 56K warna, 3.0 Inchi, Multitouch
Kamera : 2 MP, 1600x1200 piksel, video 176x144@10fps
Media Player : MP3/+eAAC/WMA dan MP4/H.264/H.263/WMV
Konektivitas : Bluetooth v3.0, MicroUSB 2.0
Internet : xHTML Lewat TCP/IP, WAP 2.0, HTML Lewat TCP/IP, xHTML over WAP, series 40 OSS Browser, xHTML, Javascript 1.8, DOM level 1 dan 2, CSS 2.1, CSS Mobile Profile, Nokia Browser.
Baterai : Li-ion 1110 mAh ( BL-4U)
Demikian informasi singkat mengenai Review Nokia Asha 305 , semoga informasi yang kami sajikan senantiasa bermanfaat untuk kita semua.. :)
Baca juga :